Customer Translate

Minggu, 03 Agustus 2014

PROFIL lengkap anggota AKATSUKI


Akatsuki (暁, Fajar) adalah organisasi yang berisi ninja buronan kelas atas dari masing-masing negara shinobi. Setiap anggota akatsuki memiliki kemampuan unik dan aneh.
Akatsuki bergerak untuk mengincar
Chakra biju, mereka menangkap jinchuuriki (rumah biju) dari masing-masing biju , chakra biju kemudian di ekstrak ke dalam patung iblis (gedo mazo)
Biasanya butuh waktu 3 hari 3 malam untuk mengekstrak chakra biju dari jinchurikinya.

Akatsuki bergerak dalam kelompok 2 orang Untuk menangkap jinchuriki. Jinchuriki tidak boleh terbunuh karena bila terbunuh bisa berakibat buruk dengan keselamatan biju yang akan di ekstrak.

Akatsuki pada awalnya
Bergerak di amegakure. Bertujuan menghentikan peperangan yang terjadi di Amegakure,
Organisasi ini di pimpin yahiko.
Yang bertekad menciptakan dunia tanpa peperangan.
Setelah kematian Yahiko, Nagato menggantikan posisi Yahiko sebagai pemimpin, tetapi banyak anggota akatsuki yang tewas dan membuat tujuan akatsuki berbelok drastis.
di dalam manga di ketahui bahwa tobi yang masuk menggantikan posisi sasori adalah pemimpin di balik layar akatsuki bernama madara uchiha.

Akatsuki memiliki tujuan masing-masing di anggotanya.

Berikut 4 besar tujuan dari
Anggota Akatsuki :

Tujuan Pain Rikudo (Nagato Uzumaki) :

Saat melawan jiraiya,
Pain chikusodo membenarkan tujuannya di akatsuki adalah untuk menciptakan jurus terlarang terkuat di dunia.
Dengan menggunakan chakra biju.
Jurus yang mampu menghancurkan desa dalam sekali pakai.
Pain berniat untuk menciptakan perdamaian semu.


Tujuan Itachi Uchiha:

Sebelum pertarungan melawan sasuke.
Itachi berbicara dengan naruto. Itachi menanyakan sesuatu tentang sasuke. Itachi terlihat menginginkan akhir yang bagus untuk konoha & adiknya. Dan memberikan koto amatsukami ke dalam diri naruto.

Tujuan Tobi (Madara Uchiha):

Dalam pertemuan lima kage. Madara datang di hadapan empat kage yang mengeroyok sasuke. Madara berniat memakai biju untuk membangkitkan kembali juubi (gabungan dari seluruh biju) dan berniat menjadi jinchuriki juubi yang kedua. Lalu menciptakan genjutsu terkuat. Mugen tsukiyomi. Rencana madara ini di sebut tsuki no me (mata bulan).

Tujuan Deidara :

Deidara masuk ke dalam Organisasi Akatsuki dengan bertujuan untuk membalas dendam dan menghabisi Itachi, karena deidara merasa seninya telah di lecehkan oleh Itachi.

Masing-masing anggota Akatsuki memiliki cincin masing-masing.

Setiap anggota Akatsuki, kecuali zetsu dan tobi. mencoreng ikat pelindung kepalanya sebagai bukti penghianatan terhadap desanya.

Anggota Akatsuki dan cincinnya:

* Pain rikudo (Nagato Uzumaki) (零 - れい, Rei - Nol/Tidak ada, jempol kanan)

* Konan (白, Bya - Putih - Dewa Barat dan Musim Gugur, jari tengah kanan)

* Tobi (Madara uchiha) (玉 ,Gyoku - Bola,jempol kiri, di dapat setelah sasori meninggal)

* Orochimaru (空陳 - くうちん, Ku - Langit, jari kelingking kiri)

* Sasori (玉 , Gyoku - Bola,jempol kiri, setelah sasori mati, cincin di ambil madara)

* Deidara (青, Sei - Hijau - Dewa Timur dan Musim Semi, Jari telunjuk kanan)

* Kisame hoshigaki (南, Nan - Selatan, jari manis kiri)

* Itachi uchiha (朱, Shu - Merah - Dewa Selatan dan Musim Panas, jari manis kanan)

* Zetsu (kuro/shiro) (玄, Gai - Babi Hutan - Dewa Utara dan Musim Dingin, jari kelingking kanan)

* Hidan (三, San - Tiga , jari telunjuk kiri)

* Kakuzu (北, Hoku - Utara, jari tengah kiri)

Yatim piatu Amegakure (Akatsuki Amegakure) :

* Yahiko

* Konan

* Nagato Uzumaki

* Dan beberapa Anggota yang tak di sebutkan


Mata-mata :

* Kabuto Yakushi
(sekarang menjadi sekutu Madara)

* Yura

* Mukade

Yang memiliki hubungan kerjasama dengan Akatsuki :

* Zangei
* Taka
* Amegakure
* Funari
* Ginji
* Kyoya
* Kabuto Yakushi

Saat ini hanya Tobi & Zetsu yang masih tersisa, seluruh anggota Akatsuki lainnya kecuali Hidan (di kubur hidup-hidup), telah mati.
Akatsuki kemudian mendeklarasikan Perang dunia shinobi keempat. Untuk mendapatkan 2 biju yang tersisa.
Hachibi dan kyubi.
Kabuto Yakushi kemudian datang untuk mengajak madara bekerja sama, untuk menambah kekuatan Perang, dengan mengandalkan Edo Tensei.

Asal Desa Para Anggota Akatsuki :

* Pain Rikudo (Nagato Uzumaki) - Amegakure

* Konan - Amegakure

* Tobi (Madara Uchiha) - Konohagakure & Kirigakure

* Orochimaru - Konohagakure

* Sasori - Sunagakure

* Deidara - Iwagakure

* Kisame Hoshigaki - Kirigakure

* Itachi Uchiha - Konohagakure

* Hidan - Yugakure

* kakuzu - Takigakure

* Zetsu ( shiro/kuro) - Zetsu adalah makhluk hasil eksperimen Madara uchiha dari Chakra Hashirama senju

Partner Team

* Pain Rikudo (Nagato Uzumaki) & Konan
* Deidara & Sasori
* Tobi (Madara Uchiha) & Deidara
* Hidan & Kakuzu
* Kisame Hoshigaki & Itachi Uchiha
* Shiro Zetsu & Kuro Zetsu

• Pain (Nagato Uzumaki)

Nama: nagato
Jabatan: pemimpin akatsuki, dewa amegakure
Julukan: anak yang di takdirkan, pain ke tujuh
Desa: amegakure
Kekkei genkai: rinnegan
Klan: uzumaki
Kemampuan:
-tendo path (shinra tensei,chibakku tensei,banshou tennin)
-shurado path
-jigokudo path
-gakido path
-chikusodo path
-ningendo path
-rinne tensei no jutsu
-kuchiyose: gedo mazo
-gin ryuu fuinjutsu

PERANG DUNIA NINJA KEDUA:

Saat nagato kecil, desa amegakure menjadi medan perang 3 negara besar
Hi,kaze dan tsuchi.
Nagato & kedua orang tuanya berniat keluar dari rumah & menyelamatkan diri.
Tapi mereka ketahuan ninja konoha yang sedang mencari makanan.
Kedua orang tua nagato mati terbunuh.
Dengan respek nagato marah sambil menangis sambil memperlihatkan rinnegan.
Nagato pingsan &
Saat sadar melihat jasad ninja konoha & orang tuanya.
Nagato lalu mengubur kedua orang tuanya.
Setelah itu nagato terus menerus mencari sesuap makanan ke rumah-rumah
Tetapi tak ada yang memberikan.
Apa lagi nagato juga memungut anjing liar yang di namai chibi.
Nagato lalu pingsan dan merasakan dia akan mati.
Tapi seseorang datang menawarkan kue ke nagato dan anjingnya.
Dia adalah konan.
Konan lalu membawa nagato dan chibi ke tempat yahiko.
Nagato dan temannya menjadi pencuri di amegakure.
Karena tidak ada yang mau bertanggung jawab atas yatim-piatu.
Suatu waktu di perjalanan yahiko menanyakan apa impian nagato.
Tapi nagato tidak mampu menjawabnya.
Yahiko bertekad akan menjadi penguasa dunia dan menghentikan perang.
Seketika itu juga menjadi impian nagato.
Tiba-tiba
Kunai yang di isi kertas peledak datang
Dan membuat chibi tewas. Ternyata itu adalah jiraiya,orochimaru &
Tsunade yang bertarung dengan hanzo.
Nagato menangisi kematian demi kematian yang di lihatnya.
Yahiko memperingatkan untuk berhenti menangis dan berniat mempelajari ninjutsu. Oleh karena itu mereka bertemu trio ninja konoha.
Nagato tidak terima karena ninja konoha.
Tapi jiraiya yang akhirnya mau menjadi guru mereka memberikan efek sendiri pada nagato. Selama beberapa hari
Jiraiya tidak berniat mengajari ninjutsu. Sampai
Suatu ketika
Nagato menolong yahiko yang hampir di bunuh chuunin iwa.
Nagato membunuh Dan memperlihatkan rinnegan.
Jiraiya terkejut dengan rinnegan di mata nagato.
Yang berarti mata terkuat dari doojutsu.
Di suatu malam nagato & jiraiya berbicara tentang kebencian.
Nagato hanya ingin melindungi yahiko &
Konan.
3 tahun di ajari ninjutsu akhirnya jiraiya kembali ke konoha

MASA MASA SEPENINGGALAN GURU.
Yahiko membuat organisasi yang menginginkan perdamaian tanpa peperangan.
Organisasi ini adalah akatsuki.
Yahiko berniat menjadikan nagato sebagai jembatan perdamaian.
Akatsuki membuat pemimpin amegakure hanzo iri. Dan takut akan kehilangan kuasanya di amegakure.
Hanzo bekerja sama dengan ne anbu &
Danzo. Untuk membunuh semua anggota akatsuki.
Konan berhasil di sandera oleh hanzo.
Hanzo menyuruh nagato untuk membunuh yahiko. Tapi yahiko mati bunuh diri.
Nagato marah dan menghabisi semua ninja.
Hanzo pun kabur.
Tapi di ketahui hanzo mati di bunuh ke enam pain yang di kendalikan nagato
Nagato juga membunuh semua keturunan hanzo & pengikutnya.
Ke enam pain yang di kendalikan lewat sinyal chakra juga membunuh gurunya jiraiya.
Saat itu jiraiya menyusup ke amegakure. Untuk mencari tahu informasi pain.
Dan di ketahui
Tujuan nagato adalah memberikan penderitaan semu.
Jiraiya mati setelah tertancap besi ke enam pain.

INVASI KONOHA. Pain masuk ke konoha mencari jinchuuriki kyuubi. Dan membunuhi semua ninja konoha yang di hadapinya. Sebelum tendo menghancurkan desa dengan shinra tensei.
Naruto yang baru datang dari latihannya kaget melihat desa.
Dengan mode sennin. Naruto mampu mengalahkan ke enam pain dan berangkat menuju tempat nagato.
Nagato menjadi sangat berubah seperti waktu kecil.
Dan haus akan dendam.
Naruto yang tak terima gurunya yang mati di tangan nagato.
Juga heran kenapa nagato tega membunuh gurunya sendiri.
Nagato menceritakan penderitaannya. Dan membuat naruto iba. Tapi naruto tidak bisa menyembunyikan diri karena naruto tetap membenci nagato.
Naruto memaafkan nagato. Setelah mengingat buku yang di karang jiraiya.
Nagato menjadi ingat masa lalunya.
Waktu itu jiraiya sedang menulis buku pertamanya.
Nagato datang dan mengatakan walau mustahil nagato akan menghapus kutukan. Asal ada kemauan. Jiraiya terinspirasi dengan nagato. Dan membuat buku dengan naruto sebagai nama karakter utamanya.
Nagato mengingat kembali saat jiraiya menyebutnya anak yang di takdirkan.
Nagato lalu tak jadi menangkap naruto.
Nagato yang menyisakan chakra yang sedikit mengikuti jalan ninja naruto. Menghidupkan yang telah dia bunuh semasa penyerangan ke desa konoha, menggunakan rinne tensei.
Nagato memberikan pesan akhir ke naruto .yang intinya
Kebencian tanpa batas itulah perang.
Dan lalu nagato mati kehabisan chakra.

PERANG DUNIA NINJA KE EMPAT.

Setelah kematian yahiko,konan.nagato dan jiraiya roh mereka kembali ke rumah mereka yang menjadi tempat jiraiya mengajari mereka .
Dan juga markas akatsuki pertama.
Terdapat peraturan di sana untuk menggunakan sandi papan untuk menghindari ninja musuh yang menyamar.

Di perang dunia ninja keempat nagato & itachi berhhadapan dengan naruto dan itachi . nagato yang tak mau bertarung di paksa bertarung dengan teknik hitam edo tensei. Akhirnya nagato di segel itachi ke dalam pedang totsuka

• Konan


Nama: Konan (小南)
Julukan: Malaikat (天使)
Debut: Naruto Vol 40 Ch. 363
Suara aktor: Atsuko tanaka, Kaori mine (anak kecil)
Kelamin: perempuan
Lahir: 20 Februari (Almarhum)
Asal: amegakure
Guru: jiraiya
Tim: Yatim piatu amegakure (yahiko,konan, nagato)
Teknik:
Shikagami no mai
Kamibunshin no jutsu
Kami no shisa no jutsu
Kami shuriken

Alat:
kertas peledak

Saat Konan masih kecil,
Seluruh anggota keluarganya terbunuh di masa perang dunia shinobi kedua.
Beberapa waktu kemudian, dia bertemu yahiko dan mulai bekerjasama untuk bertahan hidup.
Konan kemudian menemukan nagato yang sekarat, lalu mengajaknya bergabung. Mereka bertiga bertahan hidup dalam keadaan yatim piatu.

Saat Perang berakhir, mereka bertiga di ajarkan dan di bimbing jiraiya selama 3 tahun, selama 3 tahun mereka di ajarkan ninjutsu. Dan cara bertahan hidup lalu tentang peraturan papan nama, untuk mencegah musuh yang menyamar di markas rahasia, rumah kecil tempat mereka tinggal bersama jiraiya, yang memiliki jalan rahasia yang di buat jiraiya.
Setelah 3 tahun berlalu Mereka bertiga membentuk organisasi Akatsuki, yang di katakan konan di bentuk oleh yahiko. Organisasi ini langsung menjadi besar, Banyak shinobi yang menyetujui tentang di hapuskannya perang, lalu bergabung ke akatsuki,Karena terlalu banyak anggota, mereka memutuskan meninggalkan rumah tempat mereka dulu tinggal bersama jiraiya, dan mencari markas baru.
Pemimpin amegakure, hanzo si salamander, merasakan posisinya rawan oleh organisasi buatan yahiko. Dia bekerjasama dengan Ne anbu konoha yang di pimpin danzo, untuk membunuh Yahiko. Rencana mereka Sukses setelah kematian yahiko,
Sebelum tewas, yahiko menyerahkan perdamaian ke nagato. Namun bawahan hanzo dan danzo gagal membunuh nagato, yang membabi-buta menghabisi shinobi konoha dan ame.
Konan lalu ikut bergabung dengan nagato membentuk akatsuki yang baru, dan mempercayai nagato.
Pada awalnya konan mempercayai apa yang di lakukan yahiko, dan menyebut yahiko sebagai jembatan perdamaian. Namun setelah yahiko lebih memilih nagato sebagai jembatan perdamaian, konan lalu memberikan kepercayaannya pada mereka berdua. sebelum nagato tewas. Dia mempercayakan masa depan dunia shinobi di pundak pemuda bernama naruto uzumaki.
Konan lalu percaya kalau naruto mampu mewarisi yahiko dan nagato untuk menjadi jembatan perdamaian yang baru. Sejak kecil konan hobi membuat origami, sampai membuat ninjutsu yang di gunakan bersangkutan dengan kertas. Di akatsuki, konan menjadi pasangan nagato dalam tugas menangkap jinchuuriki dan biju.

Madara memerintahkan pain untuk menangkap kyubi, lalu menggambarkan betapa mengerikannya kemampuan naruto dan shinobi konoha. Tapi konan percaya pain bisa dengan mudah mengatasinya. saat jiraiya menyusup ke amegakure untuk mencari pemimpin akatsuki. Konan mencoba membunuh jiraiya dengan ninjutsu kertasnya, setelah mendapat perintah dari nagato. Namun gagal.
Dia kemudian menjadi saksi kematian jiraiya yang di bunuh pain (nagato). Setelah kematian jiraiya. Madara meminta ke pain agar berhati-hati karena shinobi konoha pasti akan menyelidikinya (nagato). Namun konan membantah dan mengatakan pain tidak terkalahkan.
konan dan nagato berangkat ke konoha untuk menangkap jinchuuriki kyubi, pain rikudou bersama konan membuat teror di konoha. Dan membuat konoha rata dengan tanah. Meskipun pain rikudou mampu di kalahkan naruto.
Nagato memilih mengikuti jalan naruto. Dan mati setelah menggunakan rinne tensei no jutsu. Konan kemudian mengikuti nagato dan percaya pada naruto. Konan memutuskan keluar dari akatsuki,
Beberapa waktu kemudian, konan bertarung dengan madara, yang ingin mengambil rinnegan yang di sembunyikan konan. konan menyebut madara sebagai kegelapan yang harus di musnahkan,
Konan lalu menjebak madara di lautan kertas peledak. Yang menghasilkan 10 menit ledakan tanpa henti, karena konan mengetahui kelemahan jikukan ninjutsu milik madara. Membuat madara harus menggunakan teknik terlarang izanagi untuk menyelamatkan diri. Konan Menggunakan chakra akhirnya untuk membuat pelangi

. Madara mengatakan kalau dia akan membuat kegelapan di mana tak ada bunga yang akan tumbuh, kemudian madara membunuh konan setelah menjebak konan ke dalam genjutsu, Dan membuat konan memberitahukan keberadaan nagato.
Roh konan kemudian kembali ke rumah tempat persembunyian mereka dulu.

• Tobi (Madara Uchiha)


Nama: Madara uchiha
Tampil pertama:
Naruto chapter 280 (naruto vol. 31)
tanggal lahir: 24 desember
Kekkei genkai:
Rinnegan, sharingan, mangekyo sharingan
Jabatan: pemimpin akatsuki dan uchiha, pemimpin rahasia kirigakure, salah satu pendiri konoha
Kemampuan:
Elemen tanah: moguragakure
Kibaku jirai
Izanagi
Kemampuan pelepasan biju
Pain rikudou kuchiyose: gedo mazo, kyubi
Jikukan ninjutsu
Penghapus jiwa
Saudara:
Izuna uchiha (adik)

Madara uchiha adalah pemimpin klan uchiha dan musuh utama di dalam sejarah dunia ninja,
Madara adalah ninja pertama yang memiliki eien no mangekyo sharingan. Setelah mencangkok mangekyo milik saudaranya izuna. Madara di kalahkan hokage pertama di lembah kematian. Tapi tidak ada yang menemukan jasadnya. Ternyata madara selamat dari kematian,kemudian madara yang berhasil merampas sampel elemen kayu dari hokage pertama. Menggunakannya ke tubuhnya. Dan terus bereksperimen. Sampai terlahirnya zetsu. Selain itu tsuchikage ketiga mengaku pernah bertarung dengan madara. Selama beberapa tahun madara seperti lenyap dalam sejarah. Tetapi madara kembali muncul saat mempengaruhi mizukage ke empat.yang membuat kirigakure berada pada periode kegelapan. Madara lalu menuju konoha dan menyusup untuk mengeluarkan kyubi dari kushina. Untuk menghancurkan konoha. Meskipun membuat banyak ninja konoha tewas karena serangan kyubi, rencana madara dapat di gagalkan kushina dan minato. Madara kembali muncul saat pembantaian klan uchiha oleh itachi. Dan menuruti perjanjian itachi tentang jangan sentuh konoha.
Madara juga di ketahui mendorong nagato dan yahiko untuk membentuk akatsuki. Saat perang dunia ketiga berlangsung.

Madara memanfaatkan kebencian yang ada di dalam hati seseorang. Untuk di jadikan senjata supaya rencananya berjalan mulus.

Saat pertama kali muncul di akatsuki. Madara menyamar sebagai tobi dia menjadi pengganti sasori Dan bertingkah bodoh.
Madara membuka identitasnya saat memberi perintah kepada pain untuk menangkap kyubi.

Dalam pertarungan itachi dan sasuke.
Madara menghalangi jalan konoha untuk ke tempat sasuke.
Setelah itachi tewas,
Madara mengambil sasuke yang pingsan. lalu berhasil mempengaruhi sasuke dengan memanfaatkan kegelapan dan kepolosan hati sasuke. Madara menceritakan kebenaran itachi, lalu memberikan doktrin pada sasuke untuk menghancurkan konoha. Meskipun sasuke dan timnya gagal menjalankan misi untuk menangkap hachibi, tetapi madara berhasil meningkatkan kinerja mangekyo sharingan milik sasuke.
Setelah kematian nagato , madara memerintahkan kisame untuk menjadi mata-mata di kumogakure.
Madara kemudian memerintahkan sasuke dan timnya untuk memenggal danzo dan menyerang pertemuan lima kage.
Meskipun sasuke membuat ke empat kage kerepotan, tetapi danzo berhasil melarikan diri.
Madara datang ke tempat naruto saat sasuke bertarung.
Madara memberikan fakta sejarah uchiha dan senju yang tidak pernah akur. Ini di karenakan nenek moyang klan uchiha yang merupakan anak pertama rikudo sennin merasa iri dengan adiknya yang nenek moyang klan senju. Karena rikudo memilih anak rikudo yang kedua untuk menciptakan perdamaian, di bandingkan anak pertama.
Karena anak pertama merasa jauh lebih kuat. Mereka akhirnya bermusuhan.
Lalu madara mengisyaratkan naruto memiliki tekad senju. Dan sasuke adalah pedendam sejati.
Madara bertekad untuk membuat sejarah permusuhan berlanjut.

sasuke mengeluarkan amaterasu dan susano'o dalam pertarungan di pertemuan lima kage, meskipun begitu. Sasuke tidak mampu menandingi kemampuan ke 4 kage dan sekarat. sasuke yang sekarat akhirnya di tolong madara, madara menghisap sasuke dan rekannya ke dalam sharingannya. Dan memerintahkan rekan sasuke untuk menyembuhkan sasuke.
Di depan ke empat kage Madara mendeklarasikan tujuannya untuk menjadi jinchuuriki jubi, jubi yaitu gabungan dari ke sembilan biju, yang dulu di segel rikudo sennin. Dan chakra jubi di sebar ke sembilan karakteristik biju dengan kemampuan izanagi. Dan menyegel jasad jubi di bulan menggunakan chibakku tensei. Madara juga mengakui telah mengetahui rahasia rinnegan dan mangekyo sharingan dari tablet yang di tinggalkan rikudo sennin. Dan berencana mengendalikan dunia dengan genjutsu terkuat Mugen tsukiyomi, di mana dunia akan terperangkap ke ilusi madara selamanya. Madara mengungumkan perang dunia ninja ke empat untuk memperebutkan 2 jinchuuriki terakhir.

Madara datang di tempat danzo dan mengalahkan anak buah danzo.
Madara lalu mengeluarkan sasuke untuk membunuh danzo
Dan berhasil membunuhnya meskipun harus membuang rekan sasuke.
Madara berhasil meningkatkan kebencian sasuke

Setelah itu dalam rencana perang.
Kabuto bergabung dengan menunjukan kemampuannya edo tensei. Madara lalu memanfaatkan zetsu yang di ciptakan dari sel elemen kayu hokage pertama dan di perkuat chakra yamato. Madara ke amegakure untuk mengambil rinnegan. Dan berhasil membunuh konan untuk mendapatkan rinnegan. Di medan perang Madara mencuri kin-gin untuk mendapatkan chakra kyubi dan menebar ancaman dengan penyamaran sempurna zetsu. Lalu membangkitkan pain rikudo baru. Dari jinchuuriki , madara bergegas menuju perang saat fajar tiba untuk memburu naruto yang juga bergegas di saat fajar tiba.

• Orochimaru

Nama: Orochimaru
Desa:
-Konoha
-Oto
Teman Satu Tim:
-Jiraiya
-Tsunade
-Kabuto
-Sasori
Umur: 54 tahun (meninggal)
Kemampuan:
-membelah diri
-menghilang dengan api
-gogyo fuin
-yamata no jutsu
-Mandara no jin
-hiru basho: bokka no jutsu
-Senei jashu
-senei tajashu
-fushi tensei
-jagei jubaku
-juinjutsu
-nan no kaizo
-kusanagi no tsurugi
-kanashibari no jutsu
-sojasosai no jutsu
-shosagan no jutsu
-elemen angin: daitoppa
-kuchiyose:,ular,edo tensei,rashoumon,sanju rashoumon

Senjata (alat):
-seisingan
-Kusanagi


Orochimaru adalah salah satu dari Sannin, dan guru dari Anko.
Orang tua Orochimaru mati terbunuh saat orochimaru masih kecil. Sejak saat itu orochimaru terobsesi dengan kinjutsu.
Dia menangkap dan menyiksa para jounin konoha. Sampai akhirnya keluar dari konoha.
Orochimaru bergabung dengan akatsuki & berteman dengan sasori.
Tapi orochimaru keluar. Setelah di kalahkan itachi.
Orochimaru yang memiliki teknik keabadian. Harus berganti tubuh setiap 3 tahun
Untuk menghindari busuknya tubuh.
Orochimaru memakai topeng dirinya.
orochimaru mencari banyak pengikut di dunia ninja untuk berganti tubuh.
Orochimaru menginginkan tubuh yang memiliki kemampuan hebat ,lalu mendirikan otogakure.

UJIAN CHUUNIN:
orochimaru menyamar sebagai ninja kusagakure.
Dan bertarung melawan tim 7.
Orochimaru pergi setelah menempelkan segel gaib di sasuke.
Saat penyerangan oto & suna ke konoha.
Orochimaru bertarung dengan hiruzen.
Orochimaru memakai edo tensei dan membangkitkan
Hashirama & tobirama, walaupun
Akhirnya kalah oleh shikifujin milik hiruzen.
Hiruzen berniat menyegel roh orochimaru dengan shikifujin.
Tetapi mati sebelum berhasil mengambil roh orochimaru.
Walau harus kehilangan lengannya,
Orochimaru mampu membunuh gurunya.

PERTARUNGAN SANNIN:

Orochimaru & kabuto, mencari ninja medis untuk menyembuhkan lengannya. Lalu menemukan tsunade sebagai medis yang cocok,
Orochimaru berjanji akan menghidupkan Dan &
Nawaki,
Orang yang di sayangi tsunade.
Tetapi Tsunade menolak.
Lalu Tsunade menyerang kabuto secara membabi buta.

Jiraiya,naruto,shizune
Menyusul setelah mendengar penjelasan shizune.
Jiraiya yang terkena racun milik tsunade
Ikut dalam pertarungan.
Naruto mampu mengalahkan kabuto
. Lalu
Terjadilah pertarungan
sannin
Yang memiliki kemampuan hebat.

PENGHIANATAN SASUKE:

Sasuke pergi dari konoha, setelah di ajak oto no yoninshu,
Terjadi pertarungan hebat di hi no kuni.
Antara
Tim pengejar
Melawan
Oto no yoninshu.
Awalnya rencana tim pengejar sukses setelah mendapat peti mati sasuke.
Tetapi semua gagal setelah kimimaro datang.
Naruto menyusul kimimaro
Yang membawa peti sasuke.
Sementara anggota tim yang lain bertarung melawan para yoninshu. Tim pengejar akhirnya memenangkan pertarungan setelah di bantu
Ninja suna.
Sasuke dan naruto bertarung di lembah akhir.
Naruto tidak mampu membuat sasuke kembali. orochimaru harus mengambil tubuh orang lain setelah
Sasuke terlambat untuk menjadi tubuh baru orochimaru.

PENCARIAN SASUKE:

Setelah 2 tahun sejak
Penghianatan sasuke,
Di jembatan tenchi, tim 7 yang mendapat misi menemukan tempat persembunyian orochimaru
Bertemu orochimaru & kabuto.
Naruto mengeluarkan kekuatan kyubi setelah di buat marah oleh
Kabuto & orochimaru.
Orochimaru yang bertarung melawan kyubi naruto
Berakhir imbang. lalu Kembali ke markas bersama sai.
Sai memberikan isyarat untuk menjadi penghubung kerja sama antara orochimaru dengan danzo, untuk menghancurkan konoha.
Sai yang sebenarnya mendapat misi membunuh sasuke.
Berubah pikiran
& menghianati orochimaru setelah mengetahui ikatan yang kuat antara
Tim 7 dan sasuke. Walau begitu
Sasuke memutuskan untuk tidak kembali ke konoha demi balas dendamnya.

KEMATIAN OROCHIMARU:

Saat sudah saatnya mengganti tubuh.
Orochimaru melemah.
Ini di manfaatkan sasuke untuk mengalahkan orochimaru.
Sasuke menusuk jantung orochimaru dengan chidori senbon.
Orochimaru berubah menjadi ular berkepala putih dan berniat memakan sasuke.
Tetapi sasuke mampu mengalahkan orochimaru dengan genjutsu.
Sasuke lalu mengambil kekuatan orochimaru
Dan pergi mencari itachi,
Lalu kaki tangan orochimaru,
Kabuto berniat menguasai teknik orochimaru.

YAMATO NO OROCHI:

Saat sasuke dan itachi bertarung.
Orochimaru dari dalam sharingan muncul dengan 8 kepala ular, orochimaru menunjukan wujud terkuatnya dan berniat melakukan balas dendam dengan klan uchiha.
tetapi orochimaru dapat dikalahkan setelah di segel ke dalam pedang totsuka milik susanoo itachi

• Sasori

Nama: sasori
Julukan: akasuna sasori (sasori si pasir merah)
Lahir: 8 november
Tampil pertama: Naruto vol. 28 (ch. 247)
Umur: 35 (almarhum)
Desa: sunagakure
Teman:
Orochimaru
Deidara
Keluarga: ayah,Ibu,nenek chiyo,paman kakek ebizo,
Kemampuan:
°chakura no ito
°hito kugutsu
°satetsu kaiho
°senno sosa no jutsu
°soen: hitomi goku
°kugutsu no jutsu: gishu senbon
°akahigi: hyakki no soen
°senjusobu

Perlatan:
°satetsu
°kalajengking
°hiruko
°racun
°ayah dan ibu
°kazekage ke 3
°jarum
°boneka

SEKILAS:

Sasori adalah pembuat boneka kugutsu terbaik dalam sejarah sunagakure, dan pemakai racun, dan teknik kugutsu di setiap pertarungan.

PERJALANAN HIDUP:

Saat sasori masih kecil, kedua orang tuanya di bunuh sakumo hatake, ayah kakashi. Kemudian di rawat chiyo, neneknya.
Chiyo mulai mengajarkan seni pembuatan kugutsu ke sasori. Pada umur 5 tahun, sasori sudah mampu membuat 1 kugutsu. Bahkan ada yang menyerupai boneka ayah dan ibunya. Sasori sangat cerdas dalam pembuatan boneka, bahkan karyanya masih di gunakan kankurou.
Saat perang dunia ke 3. Sasori membuat para lawannya sekarat dan membuatnya menjadi boneka. Kemudian sasori di juluki akasuna sasori. Sasori memasukan jantungnya ke dalam tabung, sementara dia hidup sebagai boneka.
Sasori bergabung ke akatsuki, di dalam akatsuki, sasori selalu menutup dirinya dengan boneka hiruko, sasori berteman dengan orochimaru. Tapi karena orochimaru keluar dari akatsuki. Setelah di kalahkan itachi, sasori kemudian di pasangkan dengan deidara. Sasori yang menyimpan dendam pada orochimaru. Mengirim kabuto sebagai mata-mata.
Sasori juga di ketahui memiliki banyak mata-mata seperti yura dan mukade.

Sasori muncul pertama dengan wujud kugutsu hiruko.
Pada misi penangkapan ichibi no shukaku. Sasori memerintahkan yura untuk membukakan jalan. Yang kemudian di lakukan deidara.
Setelah keberhasilan deidara menangkap ichibi, kankurou berhasil mengejar sasori & deidara, namun kalah telak dan terkena racun sasori. Pada saat tim bantuan dari konoha menemukan markas akatsuki. Sasori berhadapan dengan sakura dan nenek chiyo. terjadilah pertarungan yang racun dan kugutsu. setelah sakura dan nenek chiyo berhasil menghancurkan hiruko. Sasori menunjukan wujudnya yang masih seperti 12 tahun lalu, membuat nenek chiyo heran. Sasori menunjukan kemampuannya dengan kugutsu
Kazekage ke 3 dengan pasir besinya. Sakura dengan bantuan pengendalian nenek chiyo lewat Teknik kugutsunya dan kekuatan sakura mereka berhasil menghancurkan kazekage ke tiga. Sasori menunjukan tubuh kalajengking miliknya dan menyerang sakura dan nenek chiyo.
Sakura berhasil menghancurkan boneka kalajengking sasori. Tetapi boneka sasori bangkit kembali dengan sempurna.
Nenek chiyo mengeluarkan teknik rahasia. 10 boneka chikamatsu, tetapi sasori membalas telak dengan akahigi hyakku no soen. (100 boneka). Nenek chiyo Berniat mengurung sasori di teknik rahasia chikamatsu. Walaupun berhasil mengurung tubuh kalajengking sasori. Ternyata wujud sasori ada di dalam tabung yang memuat jantungnya. Sasori yang memasukan tabung jantungnya ke salah satu kugutsunya, Menusuk sakura dengan pedang.
pertarungan panjang akhirnya di menangkan sakura dan nenek chiyo. Setelah tabung jantung sasori di tusuk boneka ayah dan ibunya. Sebelum tewas, sasori memberikan informasi tentang mata-mata miliknya. Yang menjadi anak buah orochimaru. Lalu memberitahu lokasi jembatan tenchi. Sakura yang sekarat kemudian di tolong nenek chiyo.

Pada perang dunia ke empat. Sasori, deidara, chuukichi dan shin. Di hidupkan kabuto menggunakan edo tensei dan bergerak dalam tim penyergap. Mereka bertarung dengan tim penyergap ninja. Yang di pimpin kankurou. Kankurou menunjukan kemampuan aliran kurohige. Dengan mengendalikan boneka kalajengking sasori.
Sasori kalah karena terlalu memberikan jiwa miliknya ke boneka kalajengking yang di buatnya. Sebelum kembali tewas. Sasori meminta kankurou untuk memakai boneka ayah dan ibunya dan terus mewariskannya.

• Deidara

Nama: Deidara
Desa: iwa gakure
Kekkei genkai: tanah liat peledak Kemampuan:
C-0
C-1
C-2
C-3
C-4
Bunshin tanah liat
Burung tanah liat


Selama hari-harinya sebagai
shinobi di Iwagakure, Deidara adalah Murid dari
Tsuchikage Ketiga. Meskipun Deidara tergolong menyebalkan. Oonoki masih
bangga padanya. Dia adalah seorang anggota Pasukan peledak,
dan memiliki kekkei genkai elemen ledakan. Deidara juga Mendapat banyak pujian tinggi
untuk karya patung tanah liatnya. Namun, ia masih diinginkan
untuk terus berkembang. Pada awalnya, ia hanya
berfokus untuk menciptakan yang lebih bagus, tapi tak lama, dia mulai ketagihan
jurus terlarang yang diturunkan di Iwagakure:. Suatu teknik yang
memungkinkan membutuhkan chakra seseorang. Dia melanggar hukum dan
mencuri teknik ini, menyebabkan dia dikejar. Namun, ia menggunakan tanah liat peledak pertama kalinya untuk Membunuh para pengejar. ia melihat seni yang telah diinginkan: Seni dari
Satu kesempatan (Shunshin no Geijutsu). Saat dia meledakkan lawannya,
ia mengingat proses yang memungkinkan dia untuk mencapai seni ini. Setelah ia melarikan diri desanya dan menjadi ninja buruan, dia mulai membantu pemberontak di berbagai negara sebagai seorang ahli teror bom. Ini adalah bagaimana Akatsuki akhirnya menangkap angin dari dirinya. Beberapa waktu setelah Orochimaru meninggalkan Akatsuki, Deidara di temukan oleh Itachi Uchiha, Kisame Hoshigaki, dan Sasori, yang berada di bawah perintah pemimpin, Pain, untuk merekrut dia. Deidara
menolak pada awalnya, sehingga Itachi menantangnya, menjanjikan untuk meninggalkan
dia sendiri jika Deidara menang. Deidara rela menerima tantangan Itachi, tetapi dengan mudah dikalahkan oleh Itachi menggunakan Sharingan, dan bergabung dengan Akatsuki.
membawa pukulan besar dan kebencian
untuk Itachi dan Sharingan untuk membunuhnya selama sisa hidupnya, meskipun
ia cukup cerdas untuk mengakui Itachi sebagai lawan terkuat. Deidara sudah mempersiapkan diri untuk melawan itachi, seperti melatih mata kirinya untuk melawan genjutsu. Ia juga mengungkapkan pada Sasuke bahwa dia menciptakan C4 untuk tujuan membunuh itachi. Dalam manga
Deidara berpasangan dengan sasori. Saat misi menangkap ichibi no shukaku.
Deidara maju sendirian meneror sunagakure. Dia lekas bertarung melawan jinchuuriki ichibi.
Gaara.
Gaara akhirnya kalah setelah melindungi ninja suna.
Di markas akatsuki
Deidara bertarung dengan naruto & kakashi yang mengejar tubuh gaara. Mengakibatkan tangan kanannya patah karena jurus mangekyo kakashi.
Setelah sasori mati saat melawan sakura dan nenek chiyo, deidara di pasangkan dengan tobi. Tobi yang berpura-pura lugu membuat deidara kadang kesal. Tobi & deidara menangkap sanbi. Deidara mendengar kabar tentang kematian orochimaru yang di bunuh sasuke.
Deidara berniat membunuh sasuke sebagai bentuk latihan sebelum membunuh itachi. pertarungan yang sengit terjadi.Tetapi deidara malah kalah total dan rahasia kelemahan tanah liat peledaknya yang lemah terhadap elemen petir pun terungkap. Deidara mati bunuh diri setelah merasa di hina oleh klan uchiha. Menunjukkan seni terbaiknya.

Deidara di hidupkan oleh kabuto untuk berperan di perang dunia ke 4 , dan membawa serta deidara di dalam misi untuk menangkap yamato di pulau kura-kura,
Deidara lalu bertarung melawan gurunya oonoki di atas pulau sampai akhirnya deidara lenyap karena misi kabuto berhasil.
Di perang dunia ninja
Deidara,sasori,shin dan chuukichi berperan sebagai divisi penyergap. Dan bertarung melawan divisi aliansi lawan yang di pimpin kankurou. Deidara yang meledakkan kakak membuat sai marah dan memukul deidara dan sasori dengan choju giga pertapa raksasa.
Deidara harus mengakui divisi aliansi setelah terkurung di kuroari milik kankurou.
Sedangkan tubuhnya di aliri elemen petir yang membuatnya tak bisa meledakkan diri


• Kisame Hoshigaki

Nama: kisame hoshigaki
Julukan:
Monster kirigakure, biju tanpa ekor
Penampilan pertama:
Naruto ch. 139
Pengisi suara: tomuyuki dan
Kelamin: laki-laki
Lahir: 18 maret
Umur: 32 tahun (almarhum)
Kemampuan:
Elemen tanah:
Dochu senko.
Kuchiyose: hiu.
Mizubunshin.
Suiro sameodori no jutsu. Suiro no jutsu, elemen air: senjikizame, elemen air: bakusui shoha, elemen air goshukuzame,elemen air: suikodan, elemen air: daikodan.
Senjata:
Pedang, pedang samehada,
Kemampuan khusus:
Menghisap chakra

Sebelum mendapatkan samehada, kisame tergabung di dalam tim cypher intel milik kirigakure. Untuk menjaga rahasia. setelah istirahat tim intel di kepung pasukan ibiki morino (intel konoha). Untuk menjaga rahasia tetap aman.
Kisame membunuh semua rekan satu timnya. Dan bahkan membunuh gurunya fuguki suikazan,demi mencegah bocornya jual-beli informasi. Kisame Lalu mendapatkan samehada. Kisame kemudian mendapat pujian dari mizukage ke empat. Yang tak lain adalah boneka mainan milik madara. Madara memuji kesetiaan kisame kepada kirigakure. Tetapi kisame mengatakan dunia penuh dengan kebohongan. Madara kemudian mengajak kisame bergabung untuk mencapai dunia kebenaran, dan rencana tsuki no me.
Beberapa tahun kemudian. Kisame masuk ke dalam akatsuki. Dan berteman dengan itachi uchiha. Kisame membicarakan sesuatu dengan itachi tentang kematian, di mana hiu saling makan dan dimakan di dalam induknya.

Kisame muncul pertama kalinya di manga saat dia dan itachi, datang ke konoha dan berniat menangkap jinchuuriki kyubi. Mereka bertarung melawan kakashi dan kurenai. Namun itachi mengatakan kisame tidak mungkin bisa menang dari kakashi. Saat kakashi terpojok kekuatan tsukuyomi milik itachi. Gai maitou datang dan langsung melakukan hantaman tendangannya ke arah kisame. Kisame merasa dendam dengan tendangan dari gai maitou, namun itachi memilih untuk mengajak kisame pergi dari pertarungan. 2 tahun setelah itu, saat misi penyelamatan kazekage yang di tangkap akatsuki. kisame menggunakan tubuh ninja lain dan dalam kekuatan 30% , dia bermaksud menghambat pergerakan tim gai, dan bermaksud membalas perbuatan gai. Tetapi kisame gagal dan dapat di kalahkan gai maitou. Kisame kembali tampil dalam misi mata-mata sebelum perang dunia ninja ke empat di mulai yang di dapatnya dari madara. Dalam pertarungan melawan killer bee di mana pertarungan hewan laut, saat mereka berada di dalam air. Dalam keadaan sedang menyusul killer bee. kisame bersembunyi di dalam samehada miliknya, sementara zetsu putih menyamar menjadi kisame termasuk chakranya. Dalam pertarungan zetsu putih yang menyamar sebagai kisame dapat di kalahkan oleh kekuatan duet raikage dan killer bee. Dengan terlepasnya kepala kisame palsu dari tubuhnya, karena mendapat serangan daburu rariatto. Tetapi mereka tidak menyadari yang di kalahkan mereka bukanlah kisame. Samehada kemudian di bawa
killer bee , yang berniat menjadikannya senjata. selama misi rahasia , kisame mendapat info kekuatan pasukan tempur milik kumogakure. Karena dia dan samehada di bawa killer bee ke setiap rapat persiapan perang kumogakure, Namun persembunyian kisame dapat di ketahui oleh naruto di saat pertama naruto memperlihatkan mode chakra kyubi di hadapan killer bee dan yamato, di dalam pulau kura-kura kesayangan milik kumogakure. Kisame kemudian bermaksud melarikan diri, kisame berlari keluar dari kuil hachibi dan menuju air terjun kebenaran. Lalu mendapat sambutan hantaman konoha kaigansho dari gai yang mengira kisame adalah dirinya yang lain. Kisame kemudian di kepung killer bee, gai, aoba dan motoi. Namun kisame berhasil kabur dengan berenang ke arah perbatasan pulau, setelah menyerap chakra killer bee ,
Gai maitou mengejar kisame dengan bantuan tangan hachibi dan kuchiyose kura-kura miliknya. Gai berhasil mengejar kisame di daerah perbatasan. Kisame menggunakan teknik andalannya daikodan untuk membalikan semua ninjutsu. Namun gagal karena di buat tidak berdaya gai maitou yang menggunakan hiru tora setelah membuka gerbang ketujuh. Kisame pingsan setelah mendapat sambutan hantaman terakhir dari gai. Dalam keadaan pingsan ,Aoba berniat untuk membaca pikiran kisame untuk mengetahui rencana perang akatsuki sekaligus taktik balas dendam. Namun gagal. Setelah kisame mampu menyadarkan diri dari dalam keadaan pingsan dengan menggit lidahnya sendiri. Kisame kemudian membuat dirinya terkurung di penjara air, dan membiarkan para hiu menggerogoti tubuhnya. Sampai tidak tersisa. Kisame mampu menyerahkan informasi yang di dapat dalam misi rahasianya, setelah mampu menjebak para ninja dengan ninjutsunya. Sementara hiu membawa kabur informasi ninja aliansi, Kisame juga mampu menjaga rahasia temannya, walaupun harus mati.
Gai maitou merasa bangga dan akan terus mengingat kisame. Sebagai lawan tangguh.

• Itachi Uchiha



Nama: itachi uchiha
Penampilan pertama: naruto chapter 139
Lahir: 9 juni
Pengisi suara: hideo ishikawa
Jenis kelamin: laki-laki
Umur: 21 (almarhum)
Desa: konohagakure (daun tersembunyi)
Klan: uchiha
Keluarga:
*fugaku uchiha (ayah)
*mikoto uchiha (ibu)
*sasuke uchiha (adik)


Kekkei genkai: sharingan, mangekyo sharingan
Kemampuan:
• Amaterasu
• Bunshin daibakuha
• Karasu bunshin no jutsu
• Magen: kyo tenchi-ken
• Teknik ilusi membakar diri
• Magen: kasegui no justu
• Genjutsu gagak
• Genjutsu: Utakata
• Elemen api: goukakyu no jutsu
• Elemen api: hosenka no jutsu
• Kagebunshin no jutsu
• Susano’o
• Tensha fuin: amaterasu
• Tsukuyomi
• Elemen air: suigadan


SEJARAH KISAH ITACHI - AKATSUKI

Itachi dilahirkan di dalam klan Uchiha adalah ninja yang terbaik dan jenius di banding semua orang dalam generasinya.Bahkan kemampuan itachi jauh lebih hebat di banding anggota klan uchiha yang lain.namun tidak ada seorangpun yang mampu memahami karakter dirinya. Ketika ia baru berumur 4 tahun, Itachi telah menyaksikan banyaknya darah dan nyawa yang melayang selama perang dunia shinobi ketiga, itachi mengalami trauma emosional dan mengubahnya menjadi seorang pasifis. Pada saat usia 7 tahun, ia lulus dari Akademi Ninja di peringkat teratas dan Cuma membutuhkan waktu 1 tahun untuk lulus, dia menguasai Sharingan pada usia delapan tahun, melewati Ujian Chunin pada usia 10 tahun, dan menjadi Kapten ANBU pada usia 13 tahun.

Dia dipuji tinggi oleh ayahnya, yang melihat masa depan keluarganya di Itachi, sehingga mengabaikan putranya yang lebih muda. Namun, selama ini Itachi menunjukkan kasih sayang besar terhadap adiknya dan bahkan mendorong ayahnya untuk datang ke upacara pendaftaran Akademi Sasuke, sesuatu yang sempat terlupakan ayahnya, dengan mengatakan bahwa ia tidak akan pergi ke misi penting untuk menjadikannya anbu.

Ketika klan Uchiha mulai merencanakan untuk mengkudeta Konoha, fugaku memerintahkan itachi yang menjadi ANBU untuk memata-matai desa.itachi mengetahui jika rencana kudeta tetap di teruskan maka hanya akan membuat dunia kacau dan berakibat perang, Itachi mulai berbalik untuk memata-matai klan uchiha, menyampaikan informasi kepada Hokage Ketiga dan tetua Konoha lainnya. Selama waktu ini ia mulai bertindak aneh, dia tidak hadir saat pertemuan penting klan uchiha, serta menunjukkan sifat memusuhi klan, dan menjadi tersangka atas kematian sahabatnya, shisui uchiha, yang mati tenggelam di sungai naka. Karena hal itu itachi mulai kehilangan kepercayaan dari klan, dan ayahnya mulai mengalihkan fokus ke Sasuke sebagai penggantinya. Sementara itu,hokage ketiga yang berusaha untuk melakukan negosiasi untuk menghentikan permusuhan tidak mencapai keputusan yang bagus, Danzo Shimura dan Petinggi konoha tidak menyetujui keinginan hokage ketiga untuk berdamai, kemudian mereka memerintahkan Itachi untuk menghapus klan Uchiha.

Sebelum malam kelam tiba, Itachi bertemu denganMadara Uchiha, yang berusaha untuk menghidupkan kembali api perang di Konoha.demi menjaga keselamatan desa konoha, itachi menawarkan perjanjian jangan sentuh konoha, dan menawarkan diri untuk membantu madara. Madara ingin membalas dendam terhadap Uchiha untuk mengubah nasib dirinya di dekade sebelumnya.
Madara kemudian setuju dengan perjanjian itachi. Itachi membantai seluruh anggota klan dalam waktu satu malam tetapi tak mampu membunuh Sasuke,karena beranggapan nyawa sasuke lebih penting. Sebaliknya, ia menjadikan dirinya sebagai kriminal yang telah membunuh seluruh keluarga mereka yang tak berdosa hanya untuk menguji kemampuannya. Itachi beranggapan saat itu sasuke tidak layak untuk di bunuh, itachi berpesan ke sasuke untuk membenci dirinya, dan terus berlari dalam hidup, bergantung pada hidup , dan miliki mangekyo sharingan dan mengkonfirmasikan uchiha ketiga, itachi memberitahu rahasia mangekyo di ruangan rahasia pertemuan klan uchiha, sasuke hampir rubuh melihat mata itachi, tapi
Sasuke berhasil berdiri kembali, membangkitkan Sharingannya pertama kali, kemudian mengejar Itachi. Setelah menemukan Itachi, iaberhasil menjatuhkan ikat kepala itachi melalui lemparan kunainya. Itachi meneteskan air mata setelah memakai kembali ikat kepalanya. Dia kemudian melanjutkan melumpuhkan Sasuke. Dan pergi meninggalkan sasuke. Sasuke kemudian sadar dari pingsannya dan sudah berada di rumah sakit, sasuke mengingat kata-kata itachi tentang mangekyo, itachi ingin Sasuke membalas dendam pada dirinya dan menjadi pahlawan Konoha,untuk menebus perbuatannya yang membantai klan uchiha. Itachi berharap sasuke mampu tumbuh lebih kuat dari dirinya, dan membunuhnya suatu saat, Itachi meninggalkan desa sebagai pengkhianat. Menurut Madara Uchiha, Itachi juga memiliki kekasih, yang ia bunuh dalam pembantaian klan Uchiha.

mengetahui konoha masih ingin menyingkirkan sasuke, Itachi meminta Hokage Ketiga untuk menjaga Sasuke. itachi mengancam ke hokage ketiga akan membongkar kebusukan danzo dan konoha, jika sasuke samapi dalam keadaan terancam. Karena itu keselamatan sasuke terjamin

Itachi bergabung dengan Akatsuki untuk mengawasi organisasinya,dia bergabung bersama dengan Madara Uchiha, dalam tindak kriminal,itachi sudah merencanakannya termasuk kematiannya di tangan sasuke. Orochimaru yang saat itu menjadi anggota akatsuki. mencoba mencuri tubuhnya untuk mendapatkan Sharingan. Itachi menjebak dia di dalam genjutsu dan memutuskan tangan kirinya sebagai hukuman,kemudian orochimaru keluar dari akatsuki. Ia berteman dengan Kisame Hoshigaki, pada awaknya kisame memberikan ancaman pada itachi di awal perkenalan. Kisame membuat sebuah intimidasi saat hiu saling memakan di dalam induknya. Namun, mereka akhirnya menjadi teman baik yang saling berhianat di masing-masing desa. Beberapa saat setelah bergabung dengan Akatsuki dan memaksa Orochimaru untuk melarikan diri, Itachi membantu merekrut Deidara dengan mengalahkan dia dalam pertarungan Cuma dengan genjutsu, deidara yang masuk ke akatsuki bertekad untuk membunuh itachi suatu saat.
Pada beberapa titik waktu, Itachi memiliki penyakit yang parah akibat terlalu banyak memakai mangekyo sharingan. Ia terus hidup dengan mengkonsumsi obat untuk bertahan hidup dan bersiap mati ditangan sasuke.

Setelah Invasi Konoha oleh suna dan oto dan kematian Hokage Ketiga, Itachi dan Kisame menyusup ke konoha untuk mencari Naruto Uzumaki,jinchuuriki kyuubi . Sebelum mencari Naruto,mereka berdua minum teh di konoha, dengan ajakan kisame. di sana seragam mereka yang asing membuat kakashi, asuma dan kurenai curiga dan mengawasinya. Itachi dan Kisame hampir berhasil melarikan diri dari desa, sebelum Asuma dan Kurenai berhasil mengejar mereka,

Ketika mereka berdua mengungkapkan identitas mereka, Itachi dan Kisame bertarung melawan asuma dan kurenai. Meskipun melawan dua orang jounin konoha, level itachi dan kisame jauh di atas asuma dan kurenai.kakashi datang membantu dan menghindarkan luka parah di antara kedua temannya.itachi kemudian melawan kakashi, Itachi mengaktifkan Mangekyo Sharingan dan menggunakan Tsukuyomi untuk menyerang kakashi, yang kemudian membuat kakashi tidak berkutik, dan seperti kehabisan akal. Setelah Kakashi mengungkapkan bahwa ia memiliki pengetahuan Akatsuki, Itachi memerintahkan Kisame untuk menculik Kakashi dan membunuh Asuma dan Kurenai. Namun, Gai lalu muncul, mengungkapkan bahwa ia sudah mengatakan kepada ANBU tentang kehadiran kedua anggota Akatsuki '. Itachi dan Kisame mundur, mengatakan bahwa mereka tidak ingin memulai perang.

itachi dan Kisame melacak keberadaan naruto di sebuah hotel.itachi kemudian memakai genjutsu untuk mempengaruhi wanita cantik untuk menjauhkan jiraiya dari naruto,
Mendapat kesempatan emas , mereka berhadapan dengan naruto, meskipun, pada saat yang sama, Sasuke tiba untuk membalas dendam pada saudaranya. Itachi mengatasi sasuke dengan mudah, sambil menyaksikan Kisame dan Naruto, meskipun Jiraiya tiba di waktu yang tepat untuk menyelamatkan sasuke dan naruto, karena tidak jatuh terhadap pesona wanita cantik yang mendekati dirinya,

itachi dan kisame memberitahukan mereka berniat menangkap naruto, Mereka mengkonfirmasi hal ini dan Itachi mengerti bahwa Jiraiya adalah orang yang telah mengatakan tentang Akatsuki ke Kakashi. Meskipun Jiraiya ingin melawan mereka sendiri dan mencegah orang lain terluka, ia menghormati perasaan Sasuke, dan membiarkan dia untuk melawan Itachi sebagai gantinya. Namun itachi dengan mudah mengalahkan sasuke, jiraiya kemudian menjebak mereka di perut katak tapi, itachi dapat lolos memakai amaterasu,
Meskipun ia sebenarnya seharusnya ke konoha untuk menangkap naruto, ia punya alasan lain ke konoha, untuk memberitahu danzo, bahwa dirinya masih hidup dan untuk tetap menjaga keselamatan sasuke,

PENYELAMATAN KAZEKAGE

2 tahun berlalu sesudah itu, itachi kembali muncul dengan tujuan menghambat pergerakan tim kakashi yang hendak menyelamatkan kazekage, itachi menggendalikan tubuh ninja suna yang di kendalikan jutsu nagato, dan melawan kakashi,sakura, naruto dan chiyo, itachi menjebak naruto di dalam teknik genjutsu utakata dan membuat naruto di hujani kunai, tapi naruto mampu di sadarkan nenek chiyo dan sakura, itachi kemudian bisa di kalahkan naruto lewat oodama rasengan.

Setelah mengetahui kematian orochimaru oleh sasuke, itachi merasakan firasat buruk, tapi tidak bias menjelaskannya, kemudian setelah kisame menangkap yonbi. Dan dalam penyelesaian pengekstrakan, zetsu muncul dan mengkonfirmasikan kematian sasuke yang mati bersama ledakan bunuh diri deidara,
Namun itachi masih percaya sasuke masih di hidup.
Mengetahui umurnya makin mendekati ajal, bunshinnya mendekati naruto, menjebak naruto dalam genjutsu dan berbicara padanya, itachi bertanya tentang sasuke, apa yang akan di lakukan naruto, jika sasuke menyerang konoha, apa naruto akan mempertahankan desa dan membunuh sasuke?
Naruto tetap bersikeras untuk menolong sasuke dan menyelamatkan konoha.
Itachi mengungkapkan naruto terlalu bodoh dan suatu saat akan terjebak dalam pilihan berat, tapi naruto tidak bisa mengubah janjinya karena itu jalan ninjanya.
Itachi tersenyum dan pergi setelah meninggalkan kekuatannya ke naruto, dan berharap tidak akan ada waktu untuk menggunakannya. Di dalam kuil, itachi berhadapan dengan sasuke, sadar akan kemampuan sasuke yang meningkat tajam, itachi memutuskan untuk melawan sasuke di dalam pertarungan terakhir.
Sasuke yang mendapatkan info ini mengajak tim taka ke konoha, tapi suigetsu,karin dan jugo di datangi kisame, dan Cuma memberikan jalan untuk sasuke.

PERTARUNGAN SAUDARA



Itachi kemudian menunggu sasuke di klan uchiha dan bersiap melakukan pertarungan akhir,
Di dalam pertarungan, mereka pertama berhadapan dan mengadu teknik genjutsu, sasuke menusuk itachi dari belakang yang duduk di kursi. Sasuke menghindari bagian vital itachi, Sasuke menanyakan keberadaan anggota klan uchiha ketiga yang masih hidup, dan beralasan akan menjadikan dia target berikutnya. Sasuke menyadari itachi tidak mungkin membunuh seluruh anggota klan uchiha sendirian, tanpa campur tangan orang itu, itachi menjelaskan orang yang ketiga yang selamat adalah madara uchiha, pendiri klan uchiha, namun sasuke mengelak dan berpendapat tidak mungkin madara masih hidup, tapi itachi menyakinkan madara masih hidup, ternyata sejak awal sasuke dan itachi tidak bergerak dan mengadu genjutsu , itachi mengatakan sasuke belum mampu mendapatkan mangekyo sharingan, sasuke mengungkapkan efek samping setelah terus menerus memakai mangkeyo dapat menyebabkan kebutaan. Setelah tulisan di ruang pertemuan rahasia klan, itachi kemudian mengatakan ada seseorang yang bisa menghindari kebutaan , dia adalah seniornya dan seorang yang memiliki banyak rahasia tentang sharingan, orang itu mampu menjinakkan kyuubi dengan sharingan dan menjadikannya hewan peliharaan, madara berhasil menghindari kebutaan setelah mengambil mata adiknya izuna, dan menciptakan eien no mangekyo sahringan ,itachi mengklaim keabadian madara dan menjelaskan sejarah panjang uchiha, tentang izuna dan madara yang saat itu menjadi pemimpin klan uchiha, dan kekalahan madara dari hokage pertama di lembah akhir, namun berhasil selamat dengan kemampuan matanya, kemudian madara menciptakan akatsuki dan bersembunyi di belakangnya, madara juga biang keladi penyerangan kyuubi di konoha, meskipun hokage keempat berhasil menghentikannya.
Itachi tapi beranggapan madara sekarang tak lebih dari orang yang tidak berguna. Dan hanyalah sampah. Itachi kemudian berniat mengambil mata sasuke untuk mendapatkan eien no mangekyo. Dan mengatakan takdir mereka bersaudara, mereka akhirnya memulai pertarungan mereka berdua, sasuke yakin telah mampu melewati itachi, mereka mengadu senjata dan melakukan pertarungan hebat, itachi menjebak sasuke dengan tsukuyomidan seperti sedang mencongkel mata sasuke, tapi sasuke berhasil mengatasi tsukuyomi itachi dengan bantuan kemampuan orochimaru. Sasuke mengetahui sejak awal niat itachi memakai tsukuyomi, sasuke menyerang itachi dengan kageshuriken no jutsu dan mampu melukai itachi, pandangan itachi mulai kabur setelah menggunakan tsukuyomi, sasuke memanfaatkan kecepatan dan menembakkan goukakyu no jutsu, tapi itachi berhasil lolos, mereka kembali mengadu elemen api mereka, di saat terjepit itachi mengeluarkan amaterasu yang mampu menelan api sasuke, itachi berniat membakar sasuke dengan amaterasu tetapi sasuke berhasil meloloskan diri berkat kemampuan orochimaru, sasuke muncul dan menembakkan ryuka no jutsu yang berhasil melukai itachi, karena amaterasu menguras chakra itachi, dalam keadaanchakra mereka yang sudah terkuras,
Sasuke kemudian mengklaim memiliki kartu as untuk mengalahkan itachi, ninjutsu yang tidak bisa di hindari seperi amatersu. Sasuke menggunakan seluruh chakranya untuk menggunakan kirin, membuat itachi terdesak. Namun, Itachi berhasil selamat dengan menggunakan Susanoo untuk melindungi dirinya, itachi memuji kempaun sasuke .setelah sasuke kehabisan terlalu banyak chakra karena menggunakan kirin,orochimaru berhasil mengambil alih kendali atas sasuke dan bangkit kembali melepaskan wujud yamata no orochi,
itachi akhirnya berhasil memancing orochimaru keluar.Itachi dapat dengan mudah memotong tujuh kepala ular, hanya menyisakan satu di belakang orochimaru, orochimaru mengucapkan terima kasihnya ke itachi karena telah mendorong sasuke, dalam proses membebaskan diri dari sasuke dan memungkinkan dia untuk mengambil kendali tubuh Sasuke. Namun itachi memutuskan untuk mengakhiri hidup orochimaru dengan mengurungnya di dalam pedang totsuka.
Saat Itachi mulai melemah sampai membuatnya berkali-kali muntah darah, Sasuke yang sudah kehilangan kekuatan orochimaru dan tidak bisa menggunakan sharingan. melihat kesempatan untuk menyerang, tetapi sia-sia, saat Susanoo masih mampu melindungi Itachi. Pilihan akhir sasuke hanyalah kabur, itachi mendorong sasuke dan sepertinya itachi ingin mengambil mata sasuke,

Namun, ia malah menunjuk dahi Sasuke dan tersenyum sebelum berkata, “Maafkan aku sasuke ini yang terakhir” dan memberikan amaterasu ke sasuke , sebagai perlindungan.Ini adalah referensi untuk Itachi terus-menerus menunjuk Sasuke di kepala saat mereka masih muda. Dengan tindakan itu, Itachi akhirnya menyerah pada penyakit parah yang di deritanya dan mati.
PERANG DUNIA NINJA KEEMPAT


Di saat kabuto berniat untuk bergabung dengan madara di medan perang, kabuto menghidupkan mantan anggota akatsuki, termasuk itachi uchiha untuk memperkuat kekuatan akatsuki di medan perang.

Itachi memulai penampilannya di medan perang ninja keempat sebagai edo tensei bersama nagato, saat perang memasuki malam hari, itachi dan nagato berbicara di suatu kuil, mereka membicarakan tentang rencana madara di dalam medan perang, itachi mengatakan dirinya lebih mengetahui akatsuki di banding nagato. Dan itachi mengungkapkan kalau mangekyo miliknya dan rinnegan nagato di gunakan. Apapun bisa di lakukan., itachi kemudian berhadapan dengan naruto dan killer bee. Itachi mampu melepaskan diri dari kendali edo tensei , berkat kemampuan istimewa yang di miliki gagak yang di berikan itachi ke naruto, gagak itu di tanami mangekyo sharingan yang di miliki shisui uchiha yang memiliki kemampuan koto amatsukami . yang bisa berguna untuk mencegah kendali seseorang dan bereaksi dengan mangekyo sharingan. Itachi kemudian berkerjasama dengan naruto dan killer bee untuk mengalahkan nagato. Setelah mengalahkan nagato. Itachi bergegas untuk mengalahkan edo tensei
• Zetsu

Nama : Zetsu
Pertama tampil:
Naruto chapter 234
Seiyu: nobuo tobito
Kemampuan:
-teknik memisahkan diri
-teknik mendeteksi chakra
-kagero
-kisei bunshin
-hoshi no jutsu
-narikawari no jutsu

Zetsu adalah Bawahan paling setia dari madara uchiha.
Zetsu adalah kumpulan dari dua jenis yaitu kuro dan shiro.
Mereka mampu memisahkan diri dan bergabung kembali sesuka mereka. Mereka memiliki kemampuan untuk menyatukan diri dengan sekitar dan mampu bergerak cepat dari 1 tempat ke tempat lain
Di karenakan menyatunya wujud mereka dengan alam. Zetsu dapat muncul ke permukaan darat dan pepohonan sesuka mereka. Shiro zetsu adalah makhluk yang di ciptakan madara
Dari sel elemen kayu dari hokage pertama dan beberapa chakra biju yang di salurkan dari gedo mazo,
Oleh karena itu zetsu dapat bergerak cepat dari 1 pohon ke pohon yang lain. belum di ketahui asal dari kuro zetsu. Setiap terjadi pertarungan zetsu selalu muncul dan melihat keadaan, lalu melaporkan hasil pertarungan ke madara uchiha atau pain. Termasuk saat pertarungan
Naruto dan sasuke di lembah akhir.
Zetsu kembali muncul saat bergabungnya madara sebagai tobi ke akatsuki.
Zetsu sangat memuji madara yang saat itu bertingkah bodoh, menyembunyikan identitasnya.
Zetsu di ketahui muncul juga saat kematian itachi. juga saat Kematian jiraiya.
Setelah itu
Di saat pertarungan pain dan naruto berakhir yang di menangkan naruto, zetsu kembali muncul di saat tim taka hendak menuju konoha. Kuro dan shiro zetsu memisahkan diri lalu memberitahukan hasil pertarungan naruto dan pain.
Shiro lalu menunjukan tim taka ke tempat pertemuan lima kage di tetsu no kuni.
Shiro zetsu tiba-tiba muncul di hadapan para kage di pertemuan lima kage dan memberitahukan kehadiran sasuke. Namun shiro zetsu mampu di patahkan oleh
Raikage dengan mudah. Ternyata shiro zetsu hidup bagaikan spora yang tidak akan mati begitu saja. Zetsu mampu memberikan chakranya ke ninja lain termasuk saat memberikan chakra ke sasuke, saat sasuke di keroyok ke empat kage di pertemuan. Setelah pertarungan di pertemuan lima kage. Shiro zetsu menyerupai wujud kisame termasuk chakranya untuk menipu killer bee dan raikage serta para pengikutnya,
Dengan bertujuan mempermudah kisame untuk menyusup ke kumogakure. Di medan perang dunia ninja ke 4,
Madara mengerahkan 100.000 shiro zetsu dalam pertempuran. Di siang hari
Shiro zetsu bergerak dan menghisap chakra ninja aliansi. Strategi itu ampuh di mana
Shiro Zetsu yang memiliki kemampuan menyerupai chakra dan jasad dari setiap ninja yang di hisapnya.
Mampu melakukan tugas untuk melakukan pembunuhan masal di malam hari, termasuk penyusupan ke dalam tenda tim medis. Sementara kuro zetsu yang mampu merasakan chakra dan mendeteksinya sedang bergerak untuk menangkap para bangsawan negara. Kuro zetsu mengakui dia adalah permukaan dari tanah itu sendiri. Dia langsung cepat mampu menuju tempat para bangsawan. Padahal sempat terjadi trik pemindahan bangsawan.
Kuro zetsu sedang di hadang
Mizukage, dan para ninja kiri lainnya.
Selain kemampuan di atas
Zetsu terkenal karena sifat kanibalnya yang memakan mayat termasuk mayat kloningnya sendiri.

• Hidan


Nama: Hidan (飞 段)
Debut : Naruto vol. 35 chapter 312
Suara Aktor : Masaki Terasoma
Asal Desa: Yugakure Lahir : 2 April
Usia : 22 tahun (abadi)

Kemampuan:

Jujutsu: Shiji Hyoketsu

Hidan (飞 段) adalah seorang shinobi dari Yugakure yang membelot dan bergabung dengan Akatsuki. Di sana ia 1 tim Dengan kakuzu Meskipun Keduanya Tidak Akur, dan merupakan anggota terbaru kedua dari Akatsuki, pada saat pengantarnya. Kisame menertawakan Hidan dan Kakuzu yang di sebut sebagai "Zombie Combo" (ゾン ビコンビ, Zonbi Konbi).

Setelah kondisi Yugakure memburuk dari sebuah desa shinobi menjadi tempat wisata, Hidan marah dan percaya pada hal yang mematikan. Dia percaya bahwa shinobi yang berada di desanya ada untuk di bunuh. Dan hal itu yang terjadi pada rekan hidan, Hidan lalu bergabung ke suatu Aliran bernama jashin suatu aliran yang menyembah dewa Jashin. Ajaran utama dari Kepercayaan ini adalah pembantaian, dimana sesuatu yang Tidak merusak adalah dosa. Melalui eksperimen dengan teknik rahasia Jashin, Hidan memiliki tubuh Abadi. Akhirnya, ia bergabung dengan Akatsuki setelah melihat Kakuzu, seorang pria yang di anggap memiliki Bidak sebagai keabadian, dan ia kemudian berteman dengan dia. Jashin memerlukan darah lawannya sebelum melakukan ritual mematikan. Hidan dan kakuzu muncul pertama pada saat misi penangkapan jinchuriki dari nibi no nekomatta yang berasal dari kumogakure. Setelah penangkapan jinchuuriki, kakuzu yang merupakan bendahara akatsuki bersama hidan berada dalam misi untuk membunuh seorang ninja pelindung konoha. Bernama chiriku yang di nilai memiliki bayaran tinggi oleh beberapa desa. Kakuzu & Hidan akhirnya bisa membunuh chiriku Dan pergi ke tempat penukaran uang. Kabar kematian chiriku telah sampai ke desa konoha. Asuma , shikamaru, Izumo dan Kotetsu 4 jounin maju untuk melakukan misi sebagai niju shotai, tetapi dalam pertarungan yang terjadi. Asuma mati setelah hidan mengambil darah Asuma dan melakukan teknik jashin. Shikamaru, izumo dan kotetsu juga tidak bisa berbuat banyak. Saat ino dan choji datang, Asuma yang sekarat menitipkan salam akhirnya Dan mati di hadapan tim 10. Membuat shikamaru geram dan berniat melakukan balas dendam. Walaupun sempat di protes tsunade. Saat ingin membalas dendam kematian gurunya karena anggota tim mereka kurang. Kakashi yang sudah menyelesaikan melatih naruto. datang sebagai pengganti asuma Dan tsunade akhirnya mengizinkan mereka pergi.

Di perjalanan Shikamaru membawa kapsul untuk di jadikan umpan teknik jashin, kakashi kemudian mengambil darah kakuzu untuk di masukkan ke dalam kapsul.
Kakuzu yang mengeluarkan ke 4 rohnya Bertarung sengit dengan kakashi,ino dan chouji. Sementara Shikamaru membawa hidan ke daerah yang sudah di pasangi jebakan berupa benang dan kertas peledak. Hidan melakukan ritual jashin dan tertipu darah segar shikamaru yang di ambil dari kakuzu dan terjebak. Dengan kertas peledak Shikamaru mengubur hidan Hidup-hidup. Hidan yang sampai sekarang masih hidup merasakan neraka yang sangat dalam.

• Kakuzu

Nama: Kakuzu
Debut: vol. 35
Suara aktor: takaya hashi
Kelamin: laki-laki
Lahir: 15 agustus (usia 91 tahun - Almarhum)
Desa: takigakure
Teknik:
Jiongu
Elemen tanah: Domu
Elemen api: zukokku
Elemen petir: gian
Mizubunshin
Elemen air: bersembunyi dalam air
Elemen air: suijinheki
Elemen angin: atsugai

Saat menjadi ninja takigakure, kakuzu pernah mendapat misi untuk membunuh hashirama, namun gagal, karena itu Kakuzu mendapat hukuman berat di desanya, kakuzu marah lalu menebar kebencian di desanya, kabur dari tahanan. Membunuh serta Mencuri jantung tetua takigakure, dan melarikan diri dari takigakure. Kakuzu telah bertahan hidup cukup lama.
Untuk memperpanjang umur, kakuzu mengkonsumsi jantung dengan mengambil jantung ninja yang masih hidup. Kakuzu terobsesi akan uang. Dia bergabung ke akatsuki menjadi bendahara dan berteman dengan hidan. Mereka berdua menjadi tentara bayaran yang di sewa beberapa negara.
Mereka datang ke konoha dan membunuh chiriku. Setelah penukaran uang, Kakuzu dan hidan di hadang niju shotai yang di pimpn asuma (anggota: kotetsu,izumo,shikamaru). Mereka bertarung tanpa mengetahui kemampuan musuh sampai asuma tewas. Tim 10 melakukan balas dendam.


Kakashi menusuk jantung kakuzu dengan raikiri, dan mengambil darah kakuzu.

kakuzu bangkit dan mengeluarkan 4 jantungnya yang menyerupai monster. Kakuzu menggunakan 5 elemen perubahan sifat dan membuat kakashi cs kesulitan. Jantung kakuzu kembali hancur setelah keberhasilan taktik shikamaru yang memakai darah kakuzu, yang di ambil kakashi. Berhasil menipu hidan dalam melakukan teknik kutukan.

Kakuzu langsung menyatukan ketiga jantungnya untuk bertahan hidup karena jantung dirinya sudah hancur. dan bersiap mengambil jantung kakashi dan chouji.

Namun Naruto dan tim 7 datang membantu tepat waktu.
Sai dan sakura berangkat ke tempat shikamaru.
Sementara naruto berhadapan dengan kakuzu. Memanfaatkan taktik kagebunshin,
Naruto menghabisi 2 jantung kakuzu dengan satu kali serang 1/5
Elemen angin: rasengan shurikhen,
yang merupakan kesempatan kedua. Setelah gagal di kesempatan pertama,
Jutsu baru naruto ini memotong bagian kakuzu dengan cepat.



Kakashi kemudian menghabisi kakuzu yang sekarat, dengan raikiri.



Kakuzu di hidupkan lagi bersama anggota akatsuki lain oleh kabuto untuk menyambut perang dunia shinobi keempat dan bergabung dengan madara. Kakuzu kemudian tiba di medan perang lalu memberikan salamnya ke tim 10 di medan perang,
Kakuzu mengkonfirmasi kehadiran asuma.
Chrome Pointer